MELINDUNGI, MENGAYOMI DAN MELAYANI MASYARAKAT

Dalam melaksanakan kegiatan operasional sehari-hari Polri memberikan perlindungan, pengayoman dan pelayanan kepada masyarakat. Melindungi masyarakat 24 jam dalam hal keamanan dari gangguan kemananan dan ketertiban masyarakat. Mengayomi masyarakat dengan memberikan contoh yang baik untuk masyarakat

Sabtu, 27 Agustus 2011

CALL CENTER PENGADUAN MASYARAKAT POLDA METRO JAYA

No Nama Call Center No Call Center
1. DIT RESKRIMUM POLDA METRO AJAY (021) 523-4240, HP: 081316161688
2. DIT RESKRIMSUS POLDA METRO JAYA (021) 523-4077
3. DIT RES NARKOBA POLDA METRO JAYA (021) 523-4080
4. JATANRAS POLDA METRO JAYA (021) 523-4230, (021) 523-4491
5. PIKET YANMA LAKA (021) 98898845
6. PIKET YANMA PANCORAN (021) 98898845, HP: 083870006161
7. TMC LANTAS POLDA METRO JAYA (021) 527-5090
8. POSKO ROAD SAFETY PMJ (021) 523-4115
9. PANCORAN 08387006161
10. BID HUMAS POLDA METRO JAYA (021) 523-4017, FAX: (021) 720-9250

E-mail: humas.pmj@gmail.com

Kunjungan Presiden RI di Kota Bekasi









Selasa, 16 Agustus 2011

PETA JALUR MUDIK DAN BALIK LEBARAN 1432 H



Kamis, 11 Agustus 2011

GELAR PERSONEL DI LAPANGAN OLEH POLRESTA BEKASI KOTA

Dalam rangka meningkatkan PELAYANAN PRIMA POLRI kepada masyarakat maka Polresta Bekasi Kota yang dipimpin oleh Kapolresta Bekasi Kota yang baru Kombes Pol Drs.Priyo Widyanto,MM memaksimalkan penggelaran personelnya ke lapangan di bulan suci ramadhan ini. Penggelaran personel ini dilakukan untuk mengurai permasalahan lalulintas seperti mengurangi titik-titik kemacetan, titik-titik rawan kecelakaan lalulintas serta mengurangi kemungkinan timbulnya gangguan kamtibmas di masyarakat. Kegiatan ini dilaksanakan di pagi hari dimana masyarakat kota bekasi memulai aktifitas sehari-harinya.
Tujuan dari penggelaran personel di lapangan oleh Polresta Bekasi Kota adalah untuk menciptakan ketertiban lalulintas di jalan dan mengurangi kemungkinan munculnya gangguan kamtibmas di masyarakat. Diharapkan dengan adanya penggelaran personel Polresta Bekasi Kota ini dapat memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat yang akan memulai aktifitasnya di pagi hari.






Selasa, 02 Agustus 2011

Dokumentasi Acara Pemusnahan Barang Bukti MIras dan Narkotika Ganja
















Poskotanews.com

OKEZONE.COM

KAPOLRESTA BEKASI KOTA

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More